Pentingnya Pelatihan Vokasi untuk Melahirkan Generasi Unggul

Pemerintah menyadari bahwa daya saing sumber daya manusia (SDM) Indonesia harus segera dibentuk sejak dini. Oleh karena itu revitalisasi pendidikan dan pelatihan vokasi sangat penting dalam menyelesaikan masalah pengangguran serta meningkatkan kualitas serta daya saing SDM. Pentingnya pendidikan dan pelatihan vokasi yang diprogramkan oleh Pemerintah, disebabkan adanya harapan bahwa dengan pelatihan, sistem magang, sertifikasi, dan kerja…
Read more