Jl. Bukit Darmo Raya No 1, Graha Famili Surabaya
+62 (31) 7349231
kadinjatim.sekretariat@gmail.com

Category: Berita

Pemerintah Tekankan Pentingnya Pendidikan dan Pelatihan Vokasi untuk Tingkatan Produktivitas dan Daya Saing SDM Indonesia

Pemerintah telah mencanangkan Visi Indonesia 2045 untuk menjadi negara maju dengan pendapatan tinggi serta PDB terbesar kelima dunia. Dalam mewujudkannya, pengembangan sumber daya manusia (SDM) merupakan salah satu kunci utama yang perlu menjadi fokus bersama. Apalagi dengan adanya peluang bonus demografi yang diperkirakan akan mencapai puncaknya pada 2030, Indonesia berpotensi besar untuk memanfaatkan peluang itu…
Read more

Workshop Penyelarasan Pembelajaran Berbasis Dunia Kerja

Penyelarasan pembelajaran berbasis dunia kerja merupakan suatu upaya yang dilakukan untuk memastikan bahwa kurikulum pendidikan, terutama di tingkat menengah dan tinggi, selaras dengan kebutuhan dan perkembangan di dunia kerja. Penyelarasan ini merupakan pendekatan pendidikan yang mengintegrasikan pengalaman kerja nyata dengan proses belajar-mengajar. Sebagaimana yang diketahui bahwa tujuan dari penyelarasan ini adalah untuk mempersiapkan siswa untuk…
Read more

Sukses dan Haru: Penutupan Program Pemagangan BATCH 3 Kadin Jateng

  Dalam suasana penuh haru dan kebanggaan, Program Pemagangan BATCH 3 yang merupakan hasil kerjasama antara Industrie und Handelskammer (IHK) Trier dan Kadin Jawa Tengah telah sukses ditutup hari ini, Selasa 16 Juli 2024 di Grand Candi Hotel – Semarang. Acara penutupan yang berlangsung meriah ini menjadi momentum berharga bagi para peserta untuk merayakan perjalanan…
Read more

Meniti Impian: Menjadi Pemagang Internasional di Jerman Melalui Program Ausbildung

  Keputusan untuk meninggalkan tanah air, keluarga, dan orang-orang terkasih demi mengejar impian hidup yang lebih baik di luar negeri, terutama di Jerman, tidak pernah mudah. Pada tanggal 15 Juli 2025, IHK Trier bersama Kadin Jateng-EDUKadin,  menggelar workshop untuk menyiapkan para pemagang program Ausbildung IHK Trier-Kadin Jateng angkatan 3. Acara ini tidak hanya menjadi titik…
Read more

KADIN Jateng Gelar Seminar Seru Bahas Tenaga Kerja Terampil dan AI

Semarang, 15 Juli 2024 – KADIN Jawa Tengah mengadakan seminar menarik di kantor mereka di Jl. Papandayan Selatan No. 7, Gajah Mungkur yang membahas isu krusial di dunia kerja modern: imigrasi tenaga kerja terampil dan strategi kecerdasan buatan (AI). Acara ini bagian dari program kerja Ibu Hanna van de Braak-Staf Ahli Pendidikan dan Pelatihan Vokasi…
Read more